Pernahkah kalian melihat gambar itu pernahkah kalian melihat gambar itu? gambar tersebut menunjukkan kegiatan eksplorasi minyak bumi. Pada pembelajaran kali ini kita akan membahas tentang senyawa yang menyusun minyak bumi yaitu hidrokarbon.
Secara umum senyawa hidrokarbon memiliki ciri-ciri seperti,
1. dibangun oleh kerangka atom karbon,
2. ikatan yang membentuk senyawa merupakan ikatan kovalen
3. Senyawa ini titik didih yang rendah sesuai dengan berkurangnya jumlah atom karbon penyusunnya,
4. mudah terbakar.
Untuk senyawa hidrokarbon yang berikatan dengan atom H bersifat polar, dan jika mengikat atom lainnya seperti oksigen, nitrogen, belerang, klorida menyebabkan terjadinya molekul yang lebih polar.
No comments:
Post a Comment